Apakah Ada Pertanyaan ?

pw_unlesa01

Rektor UNLESA Lantik DPM-U dan BEM-U

UNLESA — Bertempat di Aula Kampus, Universitas Lelemuku Saumlaki (UNLESA) gelar pelantikan Dewan Perwakilan Mahasiswa Universitas (DPM-U) dan Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas (BEM-U) Periode 2022 – 2024 pada hari jumat (23/9/2022). Secara terpisah pelantikan DPM-U pukul 13.00 dan dilanjutkan Sidang Paripurna tunggal pelantikan Presiden Mahasiswa dan Wakil Presiden Mahasiswa pukul 16.30 WIT yang dipimpin oleh […]

Rektor UNLESA Lantik DPM-U dan BEM-U Read More Β»

KPU-R UNLESA Melakukan Pemungutan Suara BEM-U dan DPM-U

UNLESA — Universitas Lelemuku Saumlaki (UNLESA) melaksanakan pesta demokrasi perdana untuk memilih Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas (BEM-U) dan anggota Β Dewan Perwakilan Mahasiswa Universitas (DPM-U). Kegiatan pemungutan suara berlangsung tepat pukul 14.20 WIT (15/9/2022) yang dibuka secara langsung oleh Rektor UNLESA, Ferly Sairmaly, S.E., M.Si bersama Ketua Yayasan YPT-RLS, Polikarpus Lalamafu, Sos., M.Si dengan ditandai pembukaan

KPU-R UNLESA Melakukan Pemungutan Suara BEM-U dan DPM-U Read More Β»

Debat Kandidat Presma dan Wapresma UNLESA Periode 2022-2023

UNLESA — Komisi Pemilihan Umum Raya (KPU-R) melaksanakan Debat Kandidat Pasangan Calon (Paslon) Presiden dan Wakil Prersiden Mahasiswa yang berlangsung di Aula Kampus Universitas Lelemuku Saumlaki (UNLESA) pada hari, (Rabu, 14/09/2022). Ketua KPU-R, Brusly Kelmaskosu mengungkapkan bahwa debat kandidat merupakan salah satu tahapan kegiatan yang dilaksanakan dalam rangkaian pemilihan presiden dan wakil presiden mahasiswa UNLESA

Debat Kandidat Presma dan Wapresma UNLESA Periode 2022-2023 Read More Β»

Penjabat Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar Memberikan Kuliah Umum di UNLESA

UNLESA — Mengawali Tahun Akademik 2022/2023 Universitas Lelemuku Saumlaki (UNLESA) mengadakan Kuliah Umum dengan tema: Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat dalam Perspektif Pemerintah Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT). Pj. Bupati KKT, Daniel E. Indey, S.Sos., M.Si menjadi Narasumber Tunggal dalam Kuliah Umum dan dimoderatori oleh Wakil Rektor I, Oliver Srue, S.Th, M.Pd. Materi yang dipresentasikan

Penjabat Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar Memberikan Kuliah Umum di UNLESA Read More Β»

Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) UNLESA Menggelar Syukuran Dies Natalis ke-14

Syukuran Dies Natalis ke-14, Fakultas Ilmu Aministrasi (FIA) Universitas Lelemuku Saumlaki (UNLESA) digelar di Gedung Aula Kampus Lelemuku Lauran, Senin (05 September 2022) dengan mengusung tema Beprestasi, Berkarya, dan Berinovasi (B3). Dalam sambutan Dekan FIA Amtai Alaslan, S.IP., M.Si mengatakan β€œdiusia yang ke-14 tahun, FIA telah menorehkan berbagai capaian diataranya; 2 dosen yang telah berpangkat

Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) UNLESA Menggelar Syukuran Dies Natalis ke-14 Read More Β»

Rapat Perdana Tim Urusan Luar Negeri UNLESA

Saumlaki, 29/08/2022 — Bertempat di ruang Wakil Rektor IV Universitas Lelemuku Saumalaki (UNLESA) Tim Urusan Luar Negeri mengadakan rapat perdana untuk sejumlah agenda penting diantaranya pembuatan program kerja, persiapan penyelesaian dokumen (RIP, Renstra, SOP), peta jalankerjasama dalam dan luar negeri (SK, MOU, LOI, dll). Peserta yang hadir dalam rapat adalah komposisi tim yang terdiri dari

Rapat Perdana Tim Urusan Luar Negeri UNLESA Read More Β»

Fakultas Ilmu Administrasi UNLESA Sederhana Merayakan Dies Natalis ke-14

Saumlaki, 30/08/2022 — Euforia Dies natalis (ulang tahun) menjadi salah satu momentum penting dan ditunggu setiap tahunnya, karena di hari itulah sejarah baru dimulai dan cerita diukir. Begitupun bagi Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) Universitas Lelemuku Saumlaki (UNLESA) yang hari ini, Selasa (30/08/22) merayakan Dies Natalis ke-14 tahun dengan membawakan tema β€œMeningkatkan Prestasi, berkarya, dan menerapkan

Fakultas Ilmu Administrasi UNLESA Sederhana Merayakan Dies Natalis ke-14 Read More Β»

Akselerasi Verifikasi dan Migrasi Data Mahasiswa serta Alumni UNLESA

Sebelum batas waktu Migrasi data pada tanggal 31 Agustus 2022 ditarik oleh LLDikti Wilayah XII Maluku – Maluku Utara, maka tepat hari ini di Ruang Rapat Rektorat, Ketua Yayasan YPT-RLS bersama Rektor, Para Wakil Rektor, Dekan, Kaprodi, dan seluruh Dosen Senior di undang oleh Wakil Rektor III , untuk membahas progresivitas verifikasi dan validasi data

Akselerasi Verifikasi dan Migrasi Data Mahasiswa serta Alumni UNLESA Read More Β»

UNLESA Mendeklarasikan Kehadirannya di Kecamatan Tanimbar Utara

Larat, 19/08/2022 — Berdasarkan pengesahan Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor : 407/E/O/2022 tanggal 08 Juni 2022 tentang izin penggabungan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Saumlaki, Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Saumlaki, Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Saumlaki, dan Sekolah Tinggu Ilmu Hukum Saumlaki yang diselenggarakan oleh Yayasan Pendidikan Tinggi Rumpun Lelemuku

UNLESA Mendeklarasikan Kehadirannya di Kecamatan Tanimbar Utara Read More Β»

UNLESA Memperingati HUT RI Ke – 77 dalam Upacara Pengibadaran Bendera Merah Putih

Saumlaki, 17/08/2022– Setiap tanggal 17 Agustus, bangsa Indonesia memperingatiΒ hari kemerdekaan Indonesia, dan tahun ini merupakan perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 dengan tema β€œPulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat” berdasarkan pada Surat Edaran (SE) Menteri Sekretaris Negara Nomor B-620/M/S/TU.00.04/07/2022. Dengan momentum inilah Universitas Lelemuku Saumlaki (UNLESA) melaksanakan Peringatan HUT RIΒ  ke-77 bertempat di lapangan upacara

UNLESA Memperingati HUT RI Ke – 77 dalam Upacara Pengibadaran Bendera Merah Putih Read More Β»