Apakah Ada Pertanyaan ?

PRAKTER KERJA LAPANGAN PROGRAM STUDI AKUNTANSI TAHUN 2024

Kegiatan magang atau praktik kerja lapangan (PKL) merupakan kegiatan wajib mahasiswa yang dilaksanakan oleh mahasiswa. PKL Bertujuan agar para mahasiswa bisa mendapatkan pengalaman kerja dalam jangka waktu terbatas pada suatu organisasi bisnis seperti perusahaan, institusi atau lembaga pemerintah, organisasi nirlaba atau organisasi sosial kemasyarakatan.

Krispina Fenanlampir,SE.,M.Si, selaku Ketua Program Studi Akuntansi  Universitas Lelemuku Saumlaki  (UNLESA) mengungkapkan, merintis karier untuk masa depan dapat dilakukan melalui program PKL atau magang. Ada beberapa jenis magang yang bisa dilakukan oleh mahasiwa seperti magang langsung di perusahaan dan lainnya.

“Mahasiswa dapat mengikuti Program Magang Mahasiswa Bersertifikat (PMMB) yang merupakan wujud sinergi kebijakan kampus merdeka dengan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan perusahaan. Program PMMB tergabung dalam Forum Human Capital Indonesia (FHCI). Mekanisme magang ini menyesuaikan dengan BUMN yang menjadi tempat magangnya,” ujar kaprodi.

Adapun pelaksanaan kegiatan PKL bagi mahasiswa Program Studi akuntansi dilakukan di beberapa BMUN dan BUMD yang menjadi mitra dari UNLESA.

    Terkini

    Pengumuman

    Berita Sosmed

    Pimpinan Universitas Lelemuku Saumlaki

    FERLY AGUSTINA SAIRMALY, SE.,M.Si

    REKTOR

    PIMPINAN UNIVERSITAS

    NIDN: 1208048001

    SAMUEL URATH, S.Si.,M.Pd

    WAKIL REKTOR I

    BIDANG : AKADEMIK

    NIDN: 1228118601

    SUKRIYADI, SE.,MM.Akt

    WAKIL REKTOR II

    BIDANG: SDM, UMUM, & KEUANGAN

    NIDN: 1229128301

    PITER TITIRLOLOBY, S.Pd.,MPd

    WAKIL REKTOR III

    BIDANG: KEMAHASISWAAN & ALUMNI

    NIDN: 1218059002 

    CARTES A. RANGOTWAT, SH.,MH

    WAKIL REKTOR IV

    BIDANG: KERJASAMA,  HUKUM & KOMUNIKASI PUBLIK

    NIDN: 1204018901

    Pendiri / Owner / Pengurus
    Yayasan Pendidikan Tinggi Rumpun Lelemuku Saumlaki